Bersinergi Polresta Cirebon Sampaikan Pesan Kamtibmas Kepada Masyarakat

    Bersinergi Polresta Cirebon Sampaikan Pesan Kamtibmas Kepada Masyarakat

    Dalam upaya menjaga kamtibmas selalu kondusif dan aman serta untuk mengetahui situasi dan kondisi terkini yang ada di wilayah binaannya. Sekaligus sebagai sarana silaturahmi dengan berbagai elemen yang ada di masyarakat.

    Bhabinkamtibmas Desa Panunggul Polsek Gegesik Polresta Cirebon dalam rangka tetap terpeliharanya Kamtibmas yang aman dan kondusif di wilayahnya terus melakukan upaya seperti sambang warga binaan dan dialogis guna memberikan himbauan-himbauan Kamtibmas, ” Sabtu (03/01/2026). 

    Kegiatan sambang warga binaan dan dialogis tersebut menurut Bripka Suyadi selaku Bhabinkamtibmas sangat penting dan efektif kerena bisa bertemu langsung dengan warganya sehingga bisa menggali informasi yang berkembang dilingkungan masyarakat binaan terkait perkembangan situasi keamanan dan mewujudkan masyarakat, selain itu kita juga bisa secara langsung menyampaikan himbauan - himbauan Kamtibmas, seperti mengajak warga untuk membantu polri dalam menciptakan keamanan dan kenyamanan terutama dilingkungannya masing-masing dan juga mengingatkan cuaca yang tak menentu dan sering turun hujan Bhabinkamtibmas menghimbau kepada masyarakat untuk menjaga keselamatan pribadi, hindari tempat yang rawan terjadinya bencana.

    Dalam kesempatan ini bhabinkamtibmas Berharap, kepada warga binaan untuk segera melaporkan kepada aparat keamanan terdekat maupun 110 bila mengetahui adanya pelaku tindak kriminalitas di lingkunganya.

    polri
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Kanit Binmas dan bhabinkamtibmas kontrol...

    Artikel Berikutnya

    Antisipasi kejahatan perbankan Patroli Susukan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Cegah Kejahatan dimalam hari intensifkan patroli antisipasi C3, geng motor serta kejahatan lainnya
    Patroli Malam  sampaikan pesan Kamtibmas guna menjaga situasi tetap kondusif.
    Kapolsek Sedong Polresta Cirebon melaksanakan giat Jum'at Curhat, di Desa Panongan.
     Polsek Beber melaksanakan Giat Rutin PH pengaturan lalu lintas di SMAN 1 BEBER.
    Bhabinkamtibmas Desa Rawaurip Polsek Pangenan Melaksanakan Monitoring Pendistribusian Makan Bergizi Gratis (MBG) di SDN 01 Rawaurip termasuk Desa Rawaurip Kecamatan Pangenan Kabupaten Cirebon.

    Ikuti Kami