Jelang pergantian tahun Anggota Polsek Arjawinangun patroli Dialogis sampaikan pesan Kamtibmas kepada karyawan Minimarket.

    Jelang pergantian tahun Anggota Polsek Arjawinangun patroli Dialogis  sampaikan pesan Kamtibmas kepada karyawan Minimarket.

    Cirebon -  Jelang pergantian tahun serta Menciptakan aman kondusif khususnya di Wilkum Polsek Arjawinangun,  Anggota Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon yang di pimpin oleh IPDA Aan A  Patroli dialogis bersama Karyawan Minimarket yang buka selama 24 Jam,  dalam kegiatan patroli tersebut anggota Polsek Arjawinangun menyampaikan pesan-pesan kamtibmas guna mencegah adanya hal hal yang tidak di inginkan  khususnya pada malam hari, karena tidak menutup kemungkinan para pelaku melakukan aksinya pada saat sepi dan para karyawan sedang lengah dengan mengambil barang barang maupun lainnya, oleh karena itu anggota Polsek Ariawinangun selalu menyampaikan pesan Kamtibmas jelang pergantian tahun. Rabu, 31/12/2025

    Kapolsek Arjawinangun Polresta Cirebon Kompol Sumairi SH.M.Si mengatakan dengan adanya kegiatan anggota melaksanakan  patroli dialogis tersebut diharapakan akan terjalin komunikasi yang baik antara warga masyarakat yang mempunyai profesi karyawan minimarket  dan Kepolisian khususnya Polsek Arjawinangun dalam rangka pemeliharaan kamtibmas, dan di harapkan pula peran aktif semua warga dalam Kamtibmas  memiliki tanggung jawab Dengan demikian warga  bisa menjadi Polisi bagi dirinya sendiri dan di  lingkungan tempat tinggalnya maupun tempat kerjanya  serta dapat menginformasikan melalui layanan 110.

    polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Gebang Polresta Cirebon Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Respon Cepat Anggota Polsek Gebang Polresta...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Gubernur Lemhanas RI: Perkuat Ekonomi dan Hukum, Kunci Keberlanjutan Ketahanan Nasional
    Polda Jabar Raih Juara 3 Nasional Produksi Jagung 2025, Targetkan Juara 1 di Tahun 2026
    Penanganan Kasus Perburuan Macan Tutul Jawa di Gunung Sanggabuana Karawang
    Personel Polda Jabar Blusukan, Door To Door Salurkan Ribuan Kantong Sembako untuk Penduduk Terdampak Longsor Pasir Langu Kec. Cisarua
    Warga Korban Longsor Pasirlangu Cisarua Ungkapkan Rasa Syukur dan Terima Kasih Kepada Kapolda Jabar Atas Bantuan Sosial Yang Diberikan

    Ikuti Kami