Kapolsek Lemahabang hadiri Rapat Sosialisasi Pasar Darurat / Pasar Sementara Pasca Kebakaran Pasar Lemahabang Desa Lemahabang Kulon.

    Kapolsek Lemahabang hadiri Rapat Sosialisasi Pasar Darurat / Pasar Sementara Pasca Kebakaran Pasar Lemahabang Desa Lemahabang Kulon.

    Lemahabang - Crb, Pasca kebakaran pasar Lemahabang Kulon beberapa hari lalu, Forkopimcam Lemahabang bersama Pemdes Lemahabang Kulon menggelar rapat sosialisasi dengan para pedagang yang terdampak kebakaran pasar tersebut, kegiatan di laksanakan di Aula Desa Lemahabang Kulon. Sabtu Pagi (03/01/2026)

    Kegiatan Rapat tersebut juga dihadiri oleh Ketua DPRD Kabupaten Cirebon Dr. Sophi Zulfia, S.H., M.H., Camat Lemahabang  Sdri. Yuyun Kusumawati, SSTP, M.Si, Kompol Dr Yuliana S.A.B, M, Si, Kapten Inf. Karomaeni, Kuwu Desa Lemahabang Kulon Sdr. Rudiana, BPD Desa Lemahabang Kulon, Perangkat Desa, Pedagang Pasar Lemahabang Kulon yang terdampak sekitar 300 Orang.

    Hasil Rapat tersebut antara lain bahwa rencana Pemdes Desa Lemahabang Kulon akan Menyediakan Tempat / Lokasi Pasar Sementara dan Pemdes Desa Lemahabang Kulon juga akan mengajukan Revitalisasi Pasar di bantu oleh Pemda Kabupaten Cirebon.

    Kuwu Lemahabang Kulon Sdr. Rudiyana mengatakan bahwa "untuk tempat relokasi akan dimusyawarahkan kembali dengan Pedagang & Pemdes Lemahabang Kulon. Ucapnya

    polri
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    KRYD, antisipasi kemacetan dan kerawanan...

    Artikel Berikutnya

    Himbauan Kamtibmas Polsek Gebang Polresta...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polda Jabar Raih Juara 3 Nasional Produksi Jagung 2025, Targetkan Juara 1 di Tahun 2026
    Penanganan Kasus Perburuan Macan Tutul Jawa di Gunung Sanggabuana Karawang
    Personel Polda Jabar Blusukan, Door To Door Salurkan Ribuan Kantong Sembako untuk Penduduk Terdampak Longsor Pasir Langu Kec. Cisarua
    Warga Korban Longsor Pasirlangu Cisarua Ungkapkan Rasa Syukur dan Terima Kasih Kepada Kapolda Jabar Atas Bantuan Sosial Yang Diberikan
    Dukung Swasembada Pangan 2026, Kapolda Jabar Salurkan Bantuan Alat Pertanian Kepada Kelompok Tani

    Ikuti Kami