Kapolsek Lemahabang Pimpin Kegiatan Binrohtal untuk Tingkatkan Mental dan Rohani Anggota

    Kapolsek Lemahabang Pimpin Kegiatan Binrohtal untuk Tingkatkan Mental dan Rohani Anggota

    Cirebon – Dalam rangka meningkatkan keimanan serta memperkuat mental dan rohani personel Polri, Polsek Lemahabang Polresta Cirebon melaksanakan kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) yang berlangsung di rumah dinas Polsek Lemahabang, Kamis pagi (30/10/2025).

    Kegiatan Binrohtal tersebut dipimpin langsung oleh Kapolsek Lemahabang AKP Dr. Yuliana, S.A.B., M.Si. dan diikuti oleh seluruh anggota Polsek Lemahabang.

    Dalam arahannya, Kapolsek menekankan pentingnya memperkuat keimanan dan menjaga spiritualitas dalam melaksanakan tugas kepolisian sehari-hari. “Setiap anggota harus senantiasa mengingat Allah SWT dan tidak melupakan kewajiban beribadah, agar dalam menjalankan tugas selalu diberi kelancaran dan perlindungan, ” ujarnya.

    Pada kesempatan itu, Kapolsek Lemahabang juga menyampaikan pesan dari Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni, S.I.K., S.H., M.H. yang menegaskan bahwa kegiatan Binrohtal memiliki peran penting dalam pembinaan karakter dan mental anggota Polri.

    “Sebagai insan Bhayangkara yang beragama, setiap anggota diharapkan menjadikan nilai-nilai keagamaan sebagai pedoman dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya. Melalui kegiatan Binrohtal ini, diharapkan akan terbentuk pribadi anggota Polri yang religius, disiplin, dan berintegritas, ” tutur Kapolresta dalam pesannya yang disampaikan Kapolsek.

    polrestacirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Cegah Pencurian dan Kejahatan di malam hari,...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek Sedong Bersinergi dengan BUMDes...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Untuk memberikan Rasa aman dan nyaman kepada Masyarakat Polsek Gegesik Laksanakan Giat Patroli malam Hari. 
    Gelar Ops Pekat, Polsek Gegesik Amankan Sejumlah kendaraan yang memakai Knalpot tidak sesuai Standar spesifikasi teknis dan Sejumlah Minuman Keras tanpa Izin
    Patroli dialogis mengantisipasi terjadinya tawuran, C3 dan kejahatan lainya.
    Polsek Plered Antisipasi Tindak Kejahatan, tawuran dan geng motor Serta C3 laksanakan Patroli malam.
    Jelang Ramadhan, Polsek Pabedilan dan Pemdes Pabedilan Kulon Ajak Warga Jauhi Petasan dan Miras
    Polsek karangsembung laksanakan PH pagi di jalan raya karangwareng kecamatan karangwareng wujud kepedulian polri terhadap keselamatan masyarakat.
    Antisipasi Kemacetan dan Tawuran Pelajar, Polsek Plered Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas Siang di Jalur Pantura
    Polda Jabar Salurkan Bantuan Sosial bagi Warga Terdampak Banjir di Desa Karangligar
    Polsek Sedong melaksanakan Giat Rutin PH pengaturan lalu lintas di pertigaan pasar Sedong.
    Pulihkan Trauma Psikologis Pasca Bencana, Tim Trauma Healing Polda Jabar Bantu Anak-anak Korban Longsor dan Banjir Bandang di Kabupaten Bandung Barat
    Bertempat di ruang Aula Kecamatan Palimanan Kabupaten Cirebon dilaksanakan kegiatan sosialisasi pembongkaran dan penataan bangunan liar yang terdapat saluran irigasi pada sempadan Jamblang
    Patroli Objek Vital SPBU Rawagatel, Polsek Arjawinangun Ciptakan Situasi Malam Hari Kondusif
    Patroli malam hari mengantisipasi terjadinya  tawuran, C3 dan kejahatan lainya.
    Polsek Beber Dukung Ketahanan Pangan Nasional dengan Panen Jagung Pipil di Desa Cikancas
    Polsek Pangenan Gelar Patroli Antisipasi C3, Cegah Gangguan Kamtibmas Dini Hari
    Pagi Hari Kapolsek Klangenan Polresta Cirebon Pimpin Gatur Bantu Kelancaran Aktifitas Masyarakat
    Kapolsek Dukupuntang Polresta Cirebon Tingkatkan Kinerja & Pelayanan
    Polsek Talun, Gelar PH pagi Untuk Kelancaran Lalu Lintas
    Jalin kemitraan dengan warga Anggota Polsek Arjawinangun Dialogis sampaikan Pesan Kamtibmas kamtibmas
    Sambangi warga Polsek Gebang Polresta Cirebon laksanakan patroli dialogis bersama  warga Desa Melakasari

    Ikuti Kami