CIREBON - Upaya menjaga situasi kamtibmas kondusif, Anggota Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon melaksanakan patroli siang hari di jalan By.Pass Kebonturi dan Patroli tersebut dilakukan secara rutin sebagai langkah antisipasi terhadap potensi tindak pidana serta gangguan keamanan di wilayah hukum Polsek Arjawinangun, Dengan Kehadiran anggota Polsek Arjawinangun secara langsung di lapangan bertujuan untuk memastikan keamanan sekaligus meningkatkan rasa aman bagi masyarakat terutama para pengguna jalan.Senin, 08/12/2025
Kapolsek Arjawinangun Polresta Cirebon Kompol Sumairi SH, M.Si mengatakan patroli siang hari merupakan bagian dari strategi preventif kepolisian untuk menekan angka kriminalitas dan menciptakan suasana yang aman serta nyaman bagi masyarakat, dan juga memastikan bahwa kehadiran anggota Polsek Arjawinnaguni benar-benar dirasakan masyarakat,

Panji Rahitno