Giat Apel pagi dan Serah Terima Tugas Piket Jaga Mako serta Kesiap siagaan personil Polsek Babakan Polresta Cirebon

    Giat Apel pagi dan Serah Terima Tugas Piket Jaga Mako serta Kesiap siagaan personil Polsek Babakan Polresta Cirebon

    KAB. CIREBON -   Selasa 27 Januari 2026 pukul 08.00 WIB, kegiatan serah terima Tugas piket dan kesiap siagaan penjagaan Mako Polsek Babakan berlangsung lancar dan tertib. Kegiatan serah terima yang dilakukan setiap 1 x 12 jam ini merupakan prosedur rutin untuk memastikan keamanan dan kelancaran tugas pelayanan kepada masyarakat di wilayah hukum Polsek Babakan Polresta Cirebon.

    Pelaksanaan serah terima piket dan kesiap siagaan personil dilakukan oleh anggota piket yang bertugas sebelumnya kepada anggota yang baru, dengan pemeriksaan kesiapan personil, kelengkapan sarana dan prasarana, serta kondisi keamanan di sekitar Mako. Kegiatan ini dipimpin oleh Bapak Kanit Samapta polsek Babakan AIPTU AAN SUHARYANA, SH yang memastikan seluruh personil siap dan siaga dalam menjalankan tugas.

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Imara Utama, S.H., S.I.K., M.H melalui Kapolsek Babakan Akp Sugiharto, SH menyampaikan bahwa Polri terus berkomitmen dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayahnya serta selalu siap siaga penuh dengan profesionalisme dan disiplin yang tinggi.

    polrestacirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Cegah gangguan Kamtibmas di siang hari,...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek Ciwaringin Pimpin Apel Pagi Tekankan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Jaga Swasembada Pangan, Polda Jabar Gandeng  Petani Tanam Jagung di Lahan 750 Hektar
    14 Elang Dilindungi Diselamatkan Polda Jabar dari Perdagangan Ilegal
    Advokat Ruslandi Tegaskan Polri Tetap di Bawah Presiden RI, Sejalan Amanat Reformasi 1998
    PCNU Kabupaten Cirebon Dukung Pernyataan Kapolri: Polri di Bawah Presiden untuk Pelayanan Maksimal kepada Masyarakat
    Bhabinkamtibmas Desa Gintungranjeng Polsek Ciwaringin Intensifkan Sambang dan Silaturahmi

    Ikuti Kami